Jurnalbikers.com – Suasana sejuk Rest Area Gunung Mas, Puncak Bogor, jadi saksi kemeriahan perayaan 1st Anniversary Yamaha XMAX Club Indonesia (YXCI) pada Sabtu, 8 November 2025.
Ajang perayaan ulang tahun perdana ini sukses digelar dengan penuh kebersamaan, dihadiri oleh 32 chapter dari total 48 chapter YXCI se-Indonesia.
Page 1 of 3






