Friday, November 14, 2025
jurnalbikers.com
No Result
View All Result
  • Berita
  • Komunitas
  • Tips & Trik
  • Profil
  • Balap
  • Gaya Hidup
  • Berita Mobil
  • Berita
  • Komunitas
  • Tips & Trik
  • Profil
  • Balap
  • Gaya Hidup
  • Berita Mobil
No Result
View All Result
No Result
View All Result
jurnalbikers.com

Home » Gülşah Merve Yüksel: Solo Rider Perempuan Turki yang Menaklukkan Dunia Bersama Aprilia Tuareg 660

Gülşah Merve Yüksel: Solo Rider Perempuan Turki yang Menaklukkan Dunia Bersama Aprilia Tuareg 660

Reza Agis Surya Putra by Reza Agis Surya Putra
10/03/2025
in Berita, Profil
0
Solo Rider Perempuan Turki Gülşah Merve Yüksel
FacebookTwitterWhatsApp

Dengan Aprilia Tuareg 660 sebagai partner setia, ia menikmati kebebasan penuh untuk menentukan ritme perjalanan, berhenti menikmati pemandangan, atau terus melaju tanpa batas.

Gülşah Merve Yüksel Menaklukkan Medan Ekstrem di 23 Negara

Solo Rider Perempuan Turki Gülşah Merve Yüksel
Gülşah meninggalkan profesinya sebagai guru, untuk berkeliling 23 negara (foto: Piaggio Indonesia)

Sebagai solo rider perempuan, Gülşah menghadapi berbagai tantangan di perjalanan. Salah satu pengalaman paling menantang adalah melintasi Pegunungan Atlas di Maroko, di mana jalan berbatu dan ketinggian ekstrem menguji ketahanannya.

RelatedPosts

United C2000, Motor Listrik Retro Keren dan Efisien

Korlantas Polri Siap Gelar Operasi Zebra 2025, Catat Tanggalnya Sob!

Harga Tiket GJAW 2025 dan Cara Belinya

WhatsApp Channel Jurnalbikers.com WhatsApp Channel Jurnalbikers.com WhatsApp Channel Jurnalbikers.com

Di Umling La, India, dengan ketinggian 5.800 meter, ia harus menghadapi cuaca ekstrem serta medan berbatu dan berpasir yang sulit ditaklukkan.

Namun, di balik tantangan tersebut, ada pula momen-momen mengesankan. Salah satunya adalah perjalanannya ke Indonesia, di mana ia merasakan kehangatan masyarakat lokal dan keindahan alam yang luar biasa.

WhatsApp Channel Jurnalbikers.com WhatsApp Channel Jurnalbikers.com WhatsApp Channel Jurnalbikers.com

“Momen itu terasa istimewa bagi saya karena setelah menempuh perjalanan sejauh 60.000 kilometer, saya akhirnya mencapai belahan dunia selatan. Di Bukit Tinggi, saya bertemu dengan para pengendara lokal yang sudah terbiasa dengan posisi garis khatulistiwa. Namun, bagi saya, bisa sampai di sini adalah pencapaian yang sangat bermakna,” kenangnya.

Aprilia Tuareg 660: Partner Andal dalam Menembus Batas

Dalam setiap perjalanan, Aprilia Tuareg 660 membuktikan diri sebagai motor andal yang mampu menghadapi berbagai tantangan.

Posisi berkendara yang ergonomis dan setang yang lebih panjang memberikan kenyamanan maksimal, terutama bagi solo rider perempuan seperti Gülşah.

Related

Baca Juga :  AHM Ajak 252 Pelajar Jadi Duta Remaja Sehat Lewat Program KOLABERAKSI 2025
Page 2 of 3
Prev123Next
Tags: Aprilia Tuareg 660Gülşah Merve YükselPT Piaggio IndonesiaSolo Rider Perempuan Turki
Previous Post

Jadwal MotoGP Argentina 2025 Berlangsung Jelang Sahur!

Next Post

AHASS Siaga Banjir: Solusi Cepat Servis Motor Honda Terdampak Banjir di Jakarta-Tangerang

Related Posts

United C2000

United C2000, Motor Listrik Retro Keren dan Efisien

14/11/2025
Operasi Zebra 2025

Korlantas Polri Siap Gelar Operasi Zebra 2025, Catat Tanggalnya Sob!

14/11/2025
Harga Tiket GJAW 2025

Harga Tiket GJAW 2025 dan Cara Belinya

14/11/2025
IMHAX 2025

IMHAX 2025 Resmi Dibuka, Jadi Surganya Para Bikers

13/11/2025
New Honda Scoopy 2025

New Honda Scoopy 2025 Hadir dengan Warna Baru

13/11/2025
MAKA Cavalry motor listrik terbaik

MAKA Cavalry Raih Gelar Motor Listrik Terbaik

13/11/2025
Load More
Leave Comment
jurnalbikers.com

© 2021 Jurnalbikers.com

About Us

  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi

Follow Us

  • Login
No Result
View All Result
  • Berita
  • Komunitas
  • Tips & Trik
  • Profil
  • Balap
  • Gaya Hidup
  • Berita Mobil

© 2021 Jurnalbikers.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.
 

Loading Comments...