Spoiler familiar dari RPHA 11 kembali hadir dengan sedikit pembaruan, menekankan “struktur cangkang aerodinamis untuk performa ekstrem pada kecepatan maksimum”.
RPHA 12 kini miliki tingkat visibilitas yang lebih luas dari versi sebelumnya. Bagian visor, dilengkapi juga dengan anti kabut PinLock 120 dan dark smoke visor.
Bagian dalam helm RPHA 12 dilengkapi bantalan pipi, dengan fitur emergency quick release yang memudahkan pelepasan helm saat terjadi kecelakaan. Kain bisa dalam helm, gunakan bahan anti bakteri canggih dan bahan yang bisa menyerap kelembaban. Terdapat pula fitur, chin curtain dan breathe deflector.
Page 3 of 4






