Jurnalbikers.com – Ratusan bikers pengguna MAXi Yamaha di Bogor, Jawa Barat, ikuti ngabuburide pada Minggu 17 Maret 2024.
Yamaha menghadirkan beragam event termasuk ngabuburide di sejumlah wilayah pada pekan pertama bulan puasa ini, dengan melibatkan ratusan bikers pengguna MAXi Yamaha.

Pecinta MAXi Yamaha di Bogor, berkumpul bersama dalam suasana yang membahagiakan, diawali dari dealer Mekar Cibinong untuk memulai perjalanan riding.
Page 1 of 3






