Jurnalbikers.com – NGK Busi turut meramaikan ajang HBD (Honda Bikers Day) 2024, dengan membawa berbagai program aktivitas seru.
Honda Bikers Day yang diadakan setiap tahunnya, menjadi magnet bagi para bikers untuk berkumpul dan saling bersilaturahmi.
HBD 2024, diadakan di Dodiklatpur Kodam IV Diponogoro, Klaten, Jawa Tengah pada Sabtu, 26 Oktober 2024 lalu. Event ini sukses mengumpulkan 22 ribu lebih Bikers dari berbagai daerah di Indonesia.
Page 1 of 4






