Harga helm ini dibanderol £869,99 atau sekitar Rp19 jutaan. Sebagian dari hasil penjualannya akan disumbangkan kepada Linda Dunlop dan digunakan untuk pembangunan monumen Joey Dunlop di Taman Memorial Ballymoney, Irlandia Utara.
Joey Dunlop bukan hanya seorang pembalap legendaris, namun juga sosok kemanusiaan yang dihormati.
Dengan membeli helm ini, para penggemar bukan hanya mendapatkan perlengkapan balap berkualitas tinggi, tetapi juga berkontribusi dalam melestarikan warisan seorang ikon sejati dunia motorsport.
Page 3 of 3






