Baca juga : Awal Tahun, Komunitas Barudak Kolot Adakan Touring Sambil Berbagi
MTRI Bekasi memilihh kegiatan perayaan ulang tahun lewat kegiatan rafting bersama ini dengan maksud, membangun rasa persatuan, kebersamaan dan kekompakan.
“Kegiatan Rafting yang bermakna dalam perjalanan bersama (Chapter) nantinya akan banyak rintangan yang akan kita hadapi, dibutuhkan kekompakan dan kerja sama yang baik untuk membuat perahu tidak terbalik,” ujar Bro Bramantyo Gilang selaku Ketua Pelaksana.
Page 2 of 4






